PENGANTAR
BASIS DATA
Pengertian
Data
adalah suatu nilai yang dapat menjelaskan gambaran dari suatu objek atau
kejadian.
Sedangkan basis data itu adalah pengaturan ataupun suatu prinsip.Ya,dimana tujuannya untuk mempermudah kita mendapatkan informasi dalam suatu pencarian.
Sedangkan basis data itu adalah pengaturan ataupun suatu prinsip.Ya,dimana tujuannya untuk mempermudah kita mendapatkan informasi dalam suatu pencarian.
Basis data bisa
juga disebut sebagai sebuah wadah data yang memiliki prinsip untuk pengaturan
dan mempermudah dalam pencarian. Dalam kata lain,basis data bisa juga disebut
sebagai tempat penyimpanan data elektronik yang diatur agar data mudah dicari.
Dalam mengoperasikan suatu data dibutuhkan DBMS.
Nah, DBMS itu sendiri apa ya? Oke,DBMS singkatan dari Database
Management System. DBMS adalah software/program aplikasi yang dapat membantu
organisasi untuk mensentralisasikan
data,mengelola data dengan efisien dan menyediakan suatu akses data yang
disimpan dengan suatu aplikasi tertentu.
DBMS saat ini menggunakan bahasa Struktured Query
language(SQL=Sekuel).
Adapun
contoh dari DBMS yaitu:
Excel,Dbase(111),Dbase (1V),Fox base,Oracle,SQL,FoxPro,IBM
DB2,Acces, Sybase,Firebase,Informix,MS
Acces.
Istilah – istilah dalam Basis data:
1)
Entitas Enterprise
2)
Atribut(Elemen data)
3)
Nilai data (Data value)
4)
Kunci Elemen Data(Key data elemen)
5)
Record Data
Mari kita bahasa satu persatu istilah-istilah di atas:
1)
Entitas entreprise adalah suatu kumpulan objek
dengan property yang sama dan memilik identitas yang bisa berdiri sendiri.
2)
Atribut adalah detail dari sebuah Entitas.
Contohnya entitas Mahasiswa memiliki atribut,nama,npm,kelas,tanggal lahir,jenis
kelamin,alamat.
Dapat
digambarkan sebagi berikut:
NPM,Nama,Kelas,tgl lahir,jenis kelamin
3)
Nilai data/
Data value adalah isi data itu sendiri
Contonya:
NPM
|
Nama
|
Alamat
|
Jenis
Kelamin
|
46211872
|
Sri mauliana
|
Bekasi
|
Perempuan
|
46511564
|
Indah Juanda
|
Bekasi
|
Perempuan
|
32111345
|
Mike
|
Bogor
|
Laki-laki
|
Entitas
mahasiswa
4)
Kunci Elemen data/Key data elemen
Adalah atribut unik yang bisa membedakan record(tanda pengenal)
Contoh:
46211872
jurusan
Tahun
5)
Record adalah kumpulan data yang terhubung /
baris.
Record juga bisa disebut sebagai
kumpulan elemen-elemen data yang dijadikan menjadi satu kesatuan.
Perbedaan
Sistem Pemrosesan File dengan Sistem Basis Data
Sistem
File Tradisional
Data Universitas
GAMBAR :
sistem basis data untuk suatu universitas
Ciri-ciri Sistem Pemrosesan File
Tradisional:
1)
Kerangka data/redudansi data
2)
Data tidak konsisten/inkonsistensi data.
3)
Program oriented.
4)
Keamanan data tidak terjamin.
5)
Data terisolasi.
Ciri-ciri
Sistem Pemrosesan File Basis Data:
1)
Tidak ada redudansi/menurangi redudansi data.
2)
Data konsisten.
3)
Data oriented.
4)
Keamanan data lebih terjamin.
5)
Data shared.
Kekurangannya:
1)
Jika file rusak,semua bagian tidak bisa
dioperasikan.
2)
Storage besar.
3)
Perlu tenaga spesialis/tenaga ahli.
4)
Perlu biaya yang sangat besar.
Demikian
yang bisa saya jelaskan,semoga bermamfaat bagi pembacanya J
Tidak ada komentar:
Posting Komentar